Kamis, 23 Februari 2012

Perbedaan Mahasiswa balikpapan dan Mahasiswa di Jawa

Seorang mahasiswa lokal balikpapan tidak kalah pandainya dengan mahasiswa jebolan Jawa, perbedaannya sangat menonjol, kemampuan mahasiswa jebolan dari daerah jawa memiliki bobot kualitas yang baik, tapi jangan memandang mahasiswa lokal balikpapan ,apalagi mahasiswa yang ngambil waktu malam hari,mahasiswa masuk malam hari dituntut belajar dengan waktu singkat serta tenaga yang tersisa selesai bekerja di pagi harinya.

Dari segi kemampuan teknik tidak kalah dengan mereka yang di jawa, mahasiswa lokal balikpapan mampu belajar learning by doing " belajar sambil menjalankannya".
Persaingan tentu memang ada, dan itupula tergantung pada nasib serta rezeki bagaimana caranya memperolehnya.

Jadi belajar dan terus belajar untuk memperoleh hidup yang nyaman didunia hingga nyaman di akhirat kelak...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar