Kamis, 24 Agustus 2023

Trouble Shooting di Server Open Suse Leap 42. ( Samba Sharing tiba tiba tidak muncul sharing foldernya)

 

Untuk mengatasi Samba Sharing tiba-tiba tidak muncul sharing foldernya, yang kita akses melalui -

Windows Explore Windown 7, Windows 10, dan Windows 11.

Silahkan Login Open Suse Server data Anda

lalu Eject Mounting Drive yang termaping sebagai Samba Sharing

setelah itu lakukan restart

# reboot

Untuk Pengujiannya  menggunakan Komputer User berbasis Windows

masuk di command Prompt as Administrator  lalu ketikan

C:\Windows\System32> net use \\ nomor IP Address Server di Open Suse\ tekan enter

kemudian pengujian selanjutnya melalui 

explore \\IP Server di OPen Suse \ Nama yang di Share baru tekan enter 

Jika muncul foldernya maka sudah Solving


Ok itu saja semoga bermanfaat...


Tidak ada komentar:

Posting Komentar